Boyband Super Junior bakal menjadi artis utama dalam festival KIMCHI 2011 (Korean Idols Music Concert Hosted in Indonesia) yang digelar di Istora 4 Juni mendatang. Antusiasme penggemar untuk menyaksikan konser ini pun sudah tidak terbendung lagi.Namun demikian, sebelum konser ini digelar banyak bermunculan isu tidak sedap, seperti salah satunya boyband ini bakal tampil hanya dengan dua lagu. Namun hal ini dibantah mentah-mentah oleh promotor acara ini, W Productions.
"Ya memang sama seperti tadi banyak gosip, SuJu akan datang cuma 2 lagu. Mereka kan main perform jadi enggak mungkin nyanyi cuma 2 lagu," ucap Sean Sudwikatmono, Managing Director W Production, dalam preskon KIMCHI 2011, di Sands Ballroom & Theater Mangga Dua Square, Jakarta Utara, Kamis (14/4).
Pria ini pun menambahkan, "Kami ini festival K-pop, rata-rata pada nyanyi 4 lagu. Karena SuJu main artis maka dia akan menyanyi lebih dari 5 lagu," tegas pria tersebut.
Selain itu mereka juga menambahkan bahwa tidak ada permintaan macam-macam dari Super Junior, yang ada mereka malah minta disediakan kimchi. "Tidak ada permintaan aneh-aneh, seperti permintaan artis-artis Korea mereka minta disediakan kimchi (makanan khas korea)," ucapnya.
Sementara itu untuk tata panggung konser ini sendiri, sama seperti saat promotor tersebut menggelar konser Rain pada tahun 2009 lalu, artis yang bersangkutan berhak mendesain panggung mereka.
"Biasanya mereka akan mendesain tata panggung dan dari sisi kami sudah memenuhi permintaan mereka, pokoknya seperti yang pernah kami lakukan dalam konser Rain, akan lebih bagus," ungkapnya.
[INFO seputar KIMCHI]
1. kapasitas Istora Senayan itu smpe 7000 orang
2. Super Junior sebagai main performance akan membawakan lebih dari 4 lagu
3. Super Junior akan tampil terakhir dan tidak ada permintaan aneh" dari smua pengisi acara
4. acara ini didukung oleh kedubes Korea, Super Junior dipastikan akan datang
(all via: sorasarah)
5. Super Junior akan datang full team (10 orang) untuk event KIMCHI 2011
6. 1 orang hanya bisa membeli maksimal 4 tiket saat public sale tgl 17 April 2011 di Blitz Megaplex
7. Tidak ada band pembuka dari Indonesia pd acara KIMCHI 2011. KIMCHI 2011 hanya milik Super Junior, Park Jung Min, The Boss, Girl's Day, & X-5
(all via: sundaymandarin)
Mr. Sean dr W Productions & Mr. Kim dr Kedubes Republik Korea Selatan berpose bersama seusai press conference |
It is a pleasure for us to attend the KIMCHI (Korean Idols Music Concert Hosted in Indonesia) Press Conference to clear out all the issues regarding the concert which going to be held in Jakarta this 4th June 2011.
For your information, KIMCHI will be featuring Super Junior (10 members), Park Jung Min (SS501), The Boss (DGNA/DNA), Girl's Day and finally rookie idol group X-5. The concert venue will be at Istora Senayan. No other artists will be performing except the 5 of them!
Many are wondering that will Super Junior comes in full team – here is 10 members -, Mr. Sean as the Managing Director of WProduction answered that according to the contract wproduction signed with SM Entertainment, they will come for KIMCHI as 10 members. And you can be happy for that.
Also Why X-5, a relatively new kpop idol group is in KIMCHI? According to Mr. Sean, X-5 comes with The Boss as they are in the same company and Wproduction would like to expose X-5 to the Indonesian kpop lovers
Mr. Sean also said that the audience target for this concert is 7,000 people as that is the maximum capacity of the Istora Senayan. He added about the ticket prices which are expensive are because of the venue capacity, they already tried their best to serve the demand by providing tribune 2 tickets. People are comparing KIMCHI to the ticket price in Singapore, Singapore Indoor Stadium can hold up to 12,000 people, so they couldn't do it as the venue capacity in Jakarta is very different compare to Malaysia's Bukit Jalil and Singapore's Indoor Stadium. And for your information, Istora Senayan is a venue that has been chosen by the Korean management, it is the most suitable place to hold KIMCHI.
If you are still wondering if KIMCHI is for real, yes, Mr. Sean answered it firmly that they have signed the contract and already fulfilled the contract demand. Wproduction has never cancelled any concerts, and Wproduction is the one who bring Rain for World Tour and Kimbum fanmeeting.
Super Junior is the main performer for this event, and rumors said that they will only sing for 2 songs, in other kpop festival like this, usually the performers will sing at least 4 songs, so Super Junior as the main performer, they will sing for more than 4 (four) songs. Super Junior is scheduled to be performed last in KIMCHI.
So don't hesitate to buy KIMCHI Ticket at the public sales in Blitz Atrium, Grand Indonesia 17th April 2011 starting at 10AM till at most 10PM. Public sales will have limited ticket quotas as at most around 20% of the KIMCHI Tickets will be on sale at online ticket boxes which will be announced later.
There are only 5 tickets: Tribune 2, Tribune 1, Festival 1, Festival 2, and VIP, so there is no Exclusive VIP priced 3 million.
Ticket Price:
VIP : Rp.2.500.000.,00 ~ Numbered seating.
Festival 1: Rp.2.000.000.,00 ~ Free standing.
Festival 2: Rp.1.500.000.,00 ~ Free standing.
Tribune 1: Rp.2.000.000,00 ~ Free seating.
Tribune 2: Rp.550.000,00 ~ Free seatingLastly, a question asked by other media about any special demand from the performers, Mr. Sean jokes that most Korean performers would like Kimchi to be provided. Please never trust any news out of these information given, and you can go to
Tidak ada komentar:
Posting Komentar